Home » , , , » Review Samsung Galaxy Ace 3

Review Samsung Galaxy Ace 3

Samsung Galaxy Ace 3 adalah type Smsrtphone Samsung Android yang digemari sebelum Samsung meriril tipe Smasung Galaxy S. Masalah harga sangat terjangkau, karena Samsung Galaxy Ace 3 ini didesain untuk Android Mid-End dan hampir mirip dengan iPhone untuk bentuk desain displaynya yang memiliki tepian logam. Sejak dirilis Juli 2013 lalu, Samsung Galaxy Ace 3 ini menjadi salah satu smartphone pilihan untuk mid-end Android apalgi dilengkapi dengan dua SIM Card sangat cocok untuk pengguna yang menggunakan dua kartu SIM Card dalam satu HP.

Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy Ace 3


Review Samsung Galaxy Ace 3
Dari ukuran layar, Samsung Galaxy Ace 3 ini menggunakan ukuran 4 Inch, sangat pas untuk ukuran genggam sebuah smartphone, dilengkapi layar TFT dengan resolusi 480 x 800 piksel dengan ketajaman warna 16 Juta warna sehingga menghasilkan output yang sangat jernih. Begitu juga dengan kamera yang menempel pada Samsung Galaxy Ace 3 ini dengan 5 MP untuk kamera belakang dan VGA untuk kamera depan, dimana hasil jepretan akan bisa ditampung di memory internal 4GB dan eksternal bisa mencapai 64GB.

Dari segi performa Samsung Galaxy Ace 3 ini memiliki Processor 1GB dibekali dengan Dual-core dengan chipset Broadcom BCM21664serta RAM 1GB akan memberikan performa yang apik untuk sebauh smartphone Mid End Android yang sudah menggunakan OS Android Jelly Bean.

Baterai Samsung Galaxy Ace 3 ini dimuat 1500mAh, ukuran ampere baterai pada Samsung Galaxy Ace ini dinilai kurang banyak karena hanya 1500 mAh untuk mengcover dual Sim Card. Belum lagi jaringan 3G yang selalu ON, ini akan mampu menguras baterai dengan cepat.

Dari segi konektifitas, hampir sama dengan Samsung Galaxy lainnya yang dilengkapi dengan BlueTooth 4.0, dan Jaringan HSDPA, WiFi dan GPS.

Masalah Harga Samsung Galaxy Ace 3 di pasar smartphone Indonesia dibanderol 2,3Juta. Harga yang terjangkau untuk smartphone mid-end android.

Sebenarnya tidak ingin mencari kekurangan Samsung Galaxy Ace 3, namun bagi Anda yang ingin membeli bisa menjadi bahan referensi dari semua spesifikasi dan harga yang tersebut diatas,  secara overall adalah spek terbaik dikelasnya, namun ada 2 hal yang membuat Samsung Galaxy Ace 3 ini dinilai masih kurang dari sisi Kamera Depan yang hanya ditempel resolusi VGA, yang krang cocok bagi Anda yang gemar selfie dan juga rendahnya muatan Ampere Baterai Samsung Galaxy Ace 3 ini tidak cocok untuk Anda yang mobile dengan 2 kartu SIM dan mengkases internet dan game.

Itulah review singkat Samsung Galaxy Ace 3, yang bisa Anda pertimbangkan untuk membeli Samsung Galaxy Ace 3.

Baca Juga Samsung Dous untuk Anda ynag menginginkan Samsung Dual SIM Card.

0 komentar:

Posting Komentar

Download Lagu Terbaru

Download Mp3
Diberdayakan oleh Blogger.

Popular Posts